[TRIK} Cara Membuat Folder Rahasia Agar Teman Tidak Mengetahuinya


Hai sobat ?? bertemu lagi bersama saya. Pada kesempatan kali ini saya kan meembagikan sebuah trik yang sangat keren menurut saya. Mungkin trik ini bisa membantu agan agan yang kesusahan menempatkan file penting agar tersimpan di tempat yang aman terkendali, karena file penting sering mengalami kesialan misalnya hilang, terhapus diacak-acak teman, dan sebagainya. Jadi simaklah trik berikut ini.

1. Buka PC/Laptop/Komputer anda.
2.Jika sudah klik kanan pada layar desktop anda.



3.Pilih New lalu pilih Folder.




4.Beri nama folder tersebut Internet Explorer.



5.Klik kanan pada folder tersebut, lalu pilih properties.


6.Pada cuztomize pilih Change Icon.


7.Pilih ikon folder seperti ikon Internet Explorer(agar seseorang tidak tertarik untuk membuka folder tsb). Klik apply lalu ok.



8.Dan pindahkan file berharga anda di folder tersebut.



Gimana gan, mudah bukan ? Jika artikel ini membantu mohon komennya ya gan ? Sampai bertemuu di artikel selanjutnya.

0 Response to "[TRIK} Cara Membuat Folder Rahasia Agar Teman Tidak Mengetahuinya"

1.Berkomentar Lah Dengan Bahasa Yang Baku Dan Baik
2.Silahkan berkomentar meninggalkan link blog dll (dilarang Promosi)
3.Tinggalkan Jejak sebagai Pengunjung yang baik ^_^